Tuesday, January 1, 2013

Knowledge management

Ilmu ini sangat berguna bagi saya sebagai seorang entrepreneur dan akademisi yang selalu berhubungan dengan pengetahuan yang saya dapatkan dalam kehidupan sehari-hari.

Setiap saat pengetahuan tersebut datang dan selalu berubah seiring dengan perkembangan waktu.

Knowledge management dapat membantu saya dalam mengelola pengetahuan tersebut secara baik dan nantinya digunakan dalam konteks memberikan value dari setiap pengetahuan yang didapat.

Ada proses yang dilewati dalam knowledge management agar optimal. Proses ini adalah sebuah siklus yang harus dikelola dengan baik.

Proses tersebut terdiri dari create, structure, Share dan apply...
Powered by Telkomsel BlackBerry®

No comments:

Post a Comment